top of page
Search

Webinar Nasional

Writer's picture: HIMASI FEB UNTANHIMASI FEB UNTAN

Himpunan Mahasiswa Akuntansi FEB Universitas Tanjungpura mengadakan Webinar Nasional. Kegiatan tersebut merupakan salah satu program kerja baru yang dimiliki oleh Himpunan Mahasiswa Akuntansi FEB Untan bidang Seminar dan Akademik bekerjasama dengan Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura dan Ikatan Akuntan Indonesia (IAI) Kalimantan Barat yang ditujukan kepada Mahasiswa Aktif Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura Regional A jurusan Akuntansi Semester 3, 5, dan 7. dan juga seluruh Mahasiswa Akuntansi di Indonesia.


Kegiatan tersebut diadakan secara online melalui Zoom Meating yang dimoderatori oleh Rafles Ginting, SE, M. Ak. dengan Tema Peluang dan Tantangan Profesi Akuntan di Era New Normal dalam Menghadapi Revolusi Industri 4.0. Materi pertama disampaikan oleh Aryadireja, SE., Akt., ACPA yang merupakan Auditor At The Big Four Accounting Firm Ey (Earnst and Young). Materi kedua disampaikan oleh Efraim Waraney Sumual SE., Ak., M.Ak., CSRS., ACPA., CA., AseanCPA. yang merupakan Pengurus IAI Wilayah Jawa Barat dan Founder Ravenconsultant.id. Materi ketiga disampaikan oleh Abdul Aziz, SE. yang merupakan Accounting Advisor, Head of Internal Audit, dan Ex Audit Manager at the Big Four Accounting Firm "KPMG". Materi keempat disampaikan oleh Dr. Haryono, SE, M.Si, Ak, CA, CPA, AseanCPA. yang merupakan Ketua IAI Kalimantan Barat sekaligus Dosen Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura.





 
 
 

Comments


085705287707 / 081352543795

Subscribe

©2018 by HimasiFebUntan. Proudly created with Wix.com

bottom of page