Accounting Poster Competition 2021 merupakan salah satu kegiatan yang diselenggarakan oleh kepanitiaan Hari Ulang Tahun Himpunan Mahasiswa Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Tanjungpura. Kegiatan ini bertemakan "Berkarya Untuk Berbagi" dimana hasil dari biaya pendaftaran para peserta akan didonasikan kepada saudara kita yang lebih membutuhkan. Presentasi dan Pengumuman Pemenang dilaksanakan pada tanggal 17 April 2021

Comments